Minggu, 02 Maret 2014

Pasar Grosir Batik Setono Pekalongan

Pasar grosir batik setono pekalongan adalah salah satu tempat yang bisa anda kunjungi ketika anda mengunjungi pekalongan. Pekalongan adalah salah satu kota yang memiliki reputasi bagus di Indonesia. Namun, yang  membuat di kota ini terkenal bukanlah karena keindahan alamnya seperti kota di Nusa tenggara, kemajuan infrastruktur seperti Jakarta ataupun keindahan alamnya seperti di Nusa tenggara melainkan  baju batik. Batik adalah salah satu produk budaya orang Indonesia yang berupa baju yang telah ada selama  ratusan tahun. Batik sendiri juga merupakan salah satu produk budaya Indonesia yang cukup terkenal di dunia. Di pekalongan, pasar grosir batik setono pekalongan sendiri adalah salah satu tempat terbaik bagi anda yang ingin mencari batik
Pasar Grosir Batik Setono Pekalongan

Pasar Grosir Batik Setono Pekalongan: Tempat Jual Batik Favorit

pasar grosir batik setono pekalongan terletak di Jalan DR Sutomo  no 1-2 kota Pekalongan.  DI tenmpat ini anda bisa membeli berbagai macam jenis batik yang terkenal di pekalongan. Anda dapat menemukan batik pekalongan yang terkenal dengan harga murah. Salah satu kendala bagi orang yang ingin membeli batik yang baik adalah harga, Biasanya, kita sering menemukan harga batik yang harganya mencapai ratusan ribu atau bahkan jutaan. Hal ini tentu saja  terinspirasi oleh fakta bahwa batik di kota ini menjadi salah satu barang yang mahal di dunia ekspor dan impor Indonesia.

Selain itu, di pasar grosir batik setono pekalongan anda juga bisa menemukan beberapa batik di daerah lain. Seperti yang anda ketahui, batik adalah produk Indonesia yang merupakan barang produk asli Indonesia yang berarti pakaian ini mempunyai variasi di daerah lain. Anda juga bisa menemukan batik solo, batik jepara, batik banyumas dan batik dari daerah lain yang juga cukup terkenal di sini. Harga-harga batik itupun termasuk cukup murah dan anda bisa membeli oleh-oleh jenis lain di kota ini. Saat ini, batik telah menjadi salah satu ikon budaya yang paling terkenal di Indonesia. Kita bisa menemukan banyak orang yang menggunakan baju batik untuk kegiatan sehari-hari

Label:

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda